Postingan

Menampilkan postingan dari Juni 27, 2013
Gambar
PGRI Aceh Selatan ke Istora Senayan Jakarta. PGRI adalah wadah tempat berhimpunya Guru Guru dalam rangka memperjuangkan Aspirasinya baik di tingkat daerah maupun di tingkat Nasional. PGRI Aceh Selatan siap menuju Istora senayan untuk menghadiri KONGRES NASIONAL PGRI XXI yang akan dilaksanak 1-5 Juli 2013, sebagai utusan Guru Aceh Selatan semula direncanakan berangkat 40 orang, namun karena keterbatasan anggaran hanya 20 orang yang siap berangkat dengan biaya masing masing tanpa ada suntikan dana dari Pemerintah Aceh Selatan. Kongres Nasional merupakan forum yang dapat menampung aspirasi guru guna diperjuangkan kepada pemerintah karena masih banyak masalah masalah yang dihadapi guru dalam rangka peningkatan mutu pendidikan di daerahnya masing masing sehingga guru walaupun tanpa dana bantuan dari pemerintah siap untuk menuju Istora Senayan Jakarta walau dengan isi kantong sendiri. PGRI Aceh Selatan telah mengagendakan usulan dalam Forum Nasinal tersebut seperti: 1. Da