Postingan

Menampilkan postingan dari Januari 7, 2021

Santri Dapat Besan di Aceh Selatan

Gambar
  Setelah selesai dilakukan Pelatihan Managemen Dayah  dan Pelatihan tentang Pengembangan Kurikulum Dayah di tahun 2020, diharapkan akan menjadi pemicu untuk peningkatan mutu Dayah sekaligus melahirkan  standarisasi Dayah terutama tentang kitab kitab wajib yang harus di ajarkan di setiap jenjang pendidikan di Dayah, seperti  tingkat Ula, Wusta, dan  tingkat Ulya . Namun kita juga tidak menghambat Dayah untuk menambah muatan lokal masing masing sesuai dengan kemampuan yang ada sehingga setiap jenjang di bolehkan menambah kitab lainnya sesuai dengan keunggulan Dayah tersebut. Bila standarisasi sudah dilakukan maka Dayah diwajibkan membuat rapor santri sebagai bentuk penilaian keberhasilan santri di setiap semisternya, sehingga hasil belajar santri tercatat dan terukur sehingga menjadi indikator penilaian santri berprestasi. Ditahun 2021 ini diharapkan semua Dayah dapat melaksanakan proses belajar sesuai dengan kurikulum Dayah Aceh sebagaimana diharapkan, maka Bupati Aceh selatan melalui